Batu Akik Nusakambangan - Bisa jadi jaman sekarang ini adalah jaman pada masa masa puncak kejayaannya batu akik atau batu mulia. Hal tersebut bisa dilihat dari banyaknya orang orang yang semakin tertarik terhadap batu akik dan juga batu akik atau batu mulia telah menarik minat banyak orang untuk mengetahui mengenai batu akik lebih banyak dan juga membuat banyak sekali orang menjadi lebih ingin tahu. Pada acara acara pameran batu akik di berbagai daerah pun pengunjung pameran seringkali membeludak dan hal tersebut telah membuktikan tingginya minat masyarakat terhadap batu akik atau terhadap batu mulia yang biasa juga dikenal dengan sebutan gemstone tersebut. Batu akik atau batu mulia adalah jenis batu yang terbentuk dari mineral mineral alam yang mengkristal atau membatu menjadi batu dengan tingkat kekerasan tertentu dan juga tingkat transparansi tertentu sehingga memunculkan banyaknya jenis jenis batu akik yang ada di dunia ini karena keberagamannya tersebut atas kandungan mineral dan keunikan yang dimilikinya.
Batu Akik Nusakambangan

Sudah hal yang diketahui umum bahwa batu akik yang ada sekarang ini jenisnya sangat banyak dan juga sangat beragam. Hal tersebut adalah karena jenis jenis mineral yang dimiliki atau yang terbentuk pada batu akik tersebut berbeda beda dan berlainan, sehingga menghasilkan batu batu yang warna, kandungan, dan tingkat kekerasannya juga berbeda beda. Sehingga, ada batu batu akik dengan warna sama namun jenisnya berbeda, ada batu akik yang terlihat coraknya mirip, padahal kandungan mineralnya berbeda, dan sebagainya. Ada juga batu batu akik yang tergolong pada batu mulia dan kristal atau permata, dengan tingkat kekerasan yang sangat tinggi dan juga dengan warna warna yang sangat jernih oleh karena itu tergolong ke dalam kelas permata atau kristal. Berbagai daerah di berbagai belahan dunia ini pun menjadi tempat tempat yang telah berkontribusi sebagai penghasil batu batu akik yang berkualitas dan juga patut untuk diperhitungkan, salah satunya adalah negara kita ini, yaitu Indonesia.

Batu Akik Nusakambangan

Negara Indonesia juga adalah negara yang terkenal dengan berbagai jenis batu batu akiknya yang berkualitas dan juga banyak sekali digemari oleh orang orang. Salah satu daerah di Indonesia yang menjadi tempat atau daerah penghasil batu akik yang terkenal adalah Nusakambangan. Ada banyak sekali jenis batu akik yang ditemukan di Nusakambangan, beberapa jenis batu akik dari Nusakambangan tersebut adalah batu akik bakau sakura, batu akik pancawarna, batu akik badar besi, batu akik tumpang, dan batu akik bulu anoman. Masih banyak lagi jenis jenis batu akik nusakambangan yang ada, namun nama nama tadi hanyalah beberapa jenis batu akik nusakambangan yang biasa dikenal. Keindahan dari batu akik nusakambangan tentunya patut untuk dihargai dan juga dilestarikan, dengan cara tidak boleh mengeksploitasi kekayaan alam di daerah tersebut, yaitu Nusakambangan untuk keberlangsungan alam dan juga untuk kepentingan lebih banyak orang lagi. Namun, Nusakambangan memang daerah potensial batu akik yang menarik.

Post a Comment

 
Top